Categories: Hiburan

Prostitusi ‘Karang Dempel’ Kupang akan Berganti Nama

Kupang–Lokasi prostitusi ‘Karang Dempel’ di RT 10/RW 01 Kelurahan Alak, Kecamatan Alak, Kota Kupang dikabarkan akan berganti nama.

Wali Kota Kupang Jonas Salean mengatakan permintaan pergantian nama berasal dari pengelola lokasi tersebut.

“Dulu di situ banyak karang berdempetan sehingga disebut karang dempel. Sekarang karang tidak ada lagi. Lokasinya sudah banyak rumah,” kata Jonas saat acara Coffee Morning bersama wartawan desk Kota Kupang, Kamis (6/7/2017).

Adapun nama baru yang ditawarkan untuk mengantikan karang dempel ialah Pusat Wisata Karaoke.

Menurut Jonas, Komisi Penanggulangan AIDS Daerah (KPAD) Kota Kupang rutin mengawasi pekerja seks komersial di lokasi tersebut.

Kota Kupang sering menjadi contoh karena dukungan anggaran dari DPRD bagi penanggulangan HIV dan AIDS cukup besar. Kita harapkan 2018 anggaran bagi KPAD ditingkatkan lagi,” kata Jonas. (gma)

Komentar ANDA?

Canra Liza

View Comments

Recent Posts

Nasdem Dekat Dengan Golkar, Jerry Manafe-Hans Taopan Duet?

Kupang - Mantan wakil bupati Kupang periode 2019-2024, Jerry Manafe, Kamis (2/5/2024) mendaftar di DPD…

7 hours ago

Rayakan Hardiknas, BPMP NTT Gelar Semarak Gerakan Sekolah Sehat

Kupang - Balai Penjamin Mutu Pendidikan (BPMP) Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) sebagai salah satu…

7 hours ago

Elfrid Saneh Ragukan Keberanian DPRD di Kasus Dana Seroja

Kupang - DPRD Kabupaten Kupang, NTT pada Senin (29/4/2024) menyampaikan akan merekomendasikan temuan persoalan pengelolaan…

11 hours ago

Kapal Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan dan ABK Dilarikan ke RS Siloam

Kupang - Sebuah kapal wisata terbakar di Perairan Pulau Penga, Labuan Bajo, Manggarai Barat, NTT…

12 hours ago

Api Hanguskan Kantor UPT Perbenihan di Airnona

Kupang - Kantor UPT Perbenihan, Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan NTT yang terletak di Jalan…

15 hours ago

PLN Dukung Petualangan Hijau Touring Motor Listrik dari Jakarta, Labuan Bajo Hingga Bajawa

Kupang Dalam upaya mendukung transisi energi hijau dan pencapaian target Net Zero Emission 2060, PLN…

1 day ago