Categories: Travel

NTT Sudah Punya Website Promosi Wisata

Lokasi Wisata Batu Hun di Rote.

Kupang—Lintasntt.com: Pemerintah Provinsi (NTT) kini memiliki website khusus promosi wisata yang diluncurkan pada 12 November 2014.

Website ini beralamat di http://wisata.nttprov.go.id, memuat beragam informasi dan foto mengenai pariwisata NTT, seperti objek wisata, atraksi budaya, wisata unggulan, hasil kerajinan rakyat, makanan lokal, tenun ikat, dan keunggulan lainnya.

Website ini didesain dan dikelola Kantor Pengolahan Data Elekronik (PDE) yan juga mengelola website Pemprov NTT beralamat di nttprov.go.id

Kepala Kantor PDE NTT Karobertus Marianus mengatakan ide pembuatan websita wisata tersebut berawal dari pembuatan website Sail Komodo pada September 2013. “Setelah sukses dengan website Sail Komodo, banyak orang bertanya soal destinasi wisata NTT sehingga kami membuat website ini untuk menyedikan informasi yang cukup kepada masyarakat mengenai wisata NTT.

Asisten III Setda NTT Klemens Meba yang mewakili Gubernur Frans Lebu Raya pada peluncuran tersebut mengatakan website wisata sangat dibutuhkan, apalagi NTT merupakan satu dari tiga provinsi yang ditetapkan dalam Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI) sebagai pintu gerbang pariwisata dan pendukung pangan nasional. Dua provinsi lainnya yakni Bali dan NTB.

“Kita harapkan penyebaran informasi pariwisata dan keunikan di dalamnya mampu memikat wisatawan asing terus berdantangan ke NTT,” ujarnya.(gab)

Komentar ANDA?

Canra Liza

Recent Posts

Nasdem Dekat Dengan Golkar, Jerry Manafe-Hans Taopan Duet?

Kupang - Mantan wakil bupati Kupang periode 2019-2024, Jerry Manafe, Kamis (2/5/2024) mendaftar di DPD…

13 hours ago

Rayakan Hardiknas, BPMP NTT Gelar Semarak Gerakan Sekolah Sehat

Kupang - Balai Penjamin Mutu Pendidikan (BPMP) Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) sebagai salah satu…

13 hours ago

Elfrid Saneh Ragukan Keberanian DPRD di Kasus Dana Seroja

Kupang - DPRD Kabupaten Kupang, NTT pada Senin (29/4/2024) menyampaikan akan merekomendasikan temuan persoalan pengelolaan…

17 hours ago

Kapal Terbakar di Labuan Bajo, Wisatawan dan ABK Dilarikan ke RS Siloam

Kupang - Sebuah kapal wisata terbakar di Perairan Pulau Penga, Labuan Bajo, Manggarai Barat, NTT…

17 hours ago

Api Hanguskan Kantor UPT Perbenihan di Airnona

Kupang - Kantor UPT Perbenihan, Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan NTT yang terletak di Jalan…

21 hours ago

PLN Dukung Petualangan Hijau Touring Motor Listrik dari Jakarta, Labuan Bajo Hingga Bajawa

Kupang Dalam upaya mendukung transisi energi hijau dan pencapaian target Net Zero Emission 2060, PLN…

1 day ago